Jumat, 02 Mei 2014

KATA BIJAK 3


Selalu ada sebuah alasan tuk apa yg terjadi dalam hidupmu. Yang terpenting adalah kamu bisa belajar dan mengambil hikmahnya.

Jangan memohon pada Tuhan tuk beri apa yg kamu inginkan. Berdoalah pada Tuhan tuk beri apa yg pantas kamu dapatkan.

Seseorang tak akan pernah bisa mencintaimu dengan tulus dan apa adanya, jika kamu selalu menyembunyikan kekuranganmu darinya.

Terkadang, tak peduli berapa banyak orang di sekitarmu, kamu merasa sepi. Hanya karena kamu berharap dia yg kamu cinta ada di sisi.

Jujurlah pada dirimu sendiri. Dengarkan kata hatimu karena ia tahu apa yang kamu inginkan. Cinta dari hati selalu TULUS.

Sederhana dalam mencintai, ikhlas menerima kekurangan, dan setia dalam menjalin hubungan.

Jangan ucapkan janji yang tak bisa kamu tepati. Jangan katakan cinta jika tak tulus dari hati. Karena akhirnya seseorang akan kamu lukai.

Tak ada kata MUNGKIN dalam cinta. Kamu pasti TAHU jika dirimu tengah jatuh cinta.

3 Hal yg tdk prnh terlambat utk dilakukan: mencintai, memaafkan, & memperbaiki diri.

Cintailah seseorang sepenuhnya, termasuk kekurangannya, dan suatu saat kamu akan pantas mendapatkan yang terbaik darinya. 

Tak perlu menunggu dicintai untuk kemudian mencintai. Tapi mulailah untuk mencinta maka kamu akan disayang pun dicinta.

Terkadang kamu tak bisa memilih kepada siapa jatuh cinta, karena itu terjadi begitu saja. Meski mulut berkata tidak, hati tak bisa menolak.

Tak perlu terburu-buru mendefinisikan apa yang kamu rasa. Lebih baik menunggu lebih lama daripada akhirnya kamu yang terluka.

Jangan pernah memberi semua yang kamu miliki kepada dia yang kamu cinta, karena jika dia meninggalkanmu, kamu tak akan punya apa-apa.

SULIT untuk jadi orang yang dicintai, butuh pengorbanan, namun jika kamu bersama orang yang tepat, segalanya akan menjadi MUDAH!

Jangan berubah hanya karena ingin dicintai seseorang. Jadilah dirimu sendiri dan seseorang akan mencintai kamu apa adanya.

Hny butuh 1 tangan utk meraih, 2 tangan utk menggenggam. Hny butuh 1 hati utk mencintai, 2 hati utk memaknai.

Terkadang cinta memang begitu menyakitkan, tapi karena cinta juga, kamu selalu temukan dirimu tersenyum tanpa alasan.

Ketika dia yg kamu cinta meninggalkanmu, jangan gunakan matamu menangisi dirinya. Lebih baik gunakan tuk mencari dia yg lebih baik.

Kadang kamu harus dengarkan kata hati. Jangan tanyakan siapa yg kamu cintai, tapi tanyakan siapa yg buatmu bahagia dan dihargai.

Mencinta adalah membahagiakan satu sama lain, bukan menuntut satu pihak untuk membahagiakan pihak lain.

Kadang kamu memilih tuk melepaskan seseorang, bukan karena berhenti mencintainya, tapi karena kamu menyadari dia tak peduli padamu.

Ketika seseorang jatuh cinta padamu, ada dua hal yg sangat berarti baginya. 1. Segala yg kamu katakan. 2. Segala yg kamu lakukan.

5 keahlian penting entrepreneur utk sukses adalah konsentrasi, diskriminasi (kemampuan membedakan), organisasi, inovasi dan komunikasi

Cinta itu antara DUA hati, namun selalu ada yg tak pintar menghitung dan merusak rasa di antaranya.

Mereka yg membenciku selalu memotivasiku. Mereka yg mencintaiku selalu menginspirasiku.

Sesuatu yg ironis ketika seseorang yg mengajarkanmu tentang cinta adalah seseorang yg paling menyakitimu.

Cinta itu seperti air. Dibutuhkan semua orang, cuma-cuma, tapi banyak orang yang tidak menghargainya.

Dalam cinta, semakin sedikit kamu melihat dengan matamu, semakin banyak kamu akan melihat dengan hatimu.

Ketika kamu merasa tak diperhatikan, itu bukan karena dia tak cinta, kadang dia tak tahu cara menunjukkannya.

Ketika kamu mencintai seseorang, jadilah alasan mengapa dia tersenyum, bukan alasan dia terluka dan akhirnya takut tuk mencinta.

Seseorang harus pantas air matamu sebelum kamu menangis untuknya. Dia harus pantas cintamu sebelum kamu jatuh cinta padanya.

Menyakitkan ketika melihat dia yg pernah kamu cinta mulai berubah, tapi lebih menyakitkan ketika kamu mengingat dirinya yg dulu.

Di balik setiap pria sukses selalu ada wanita yang luar biasa

Harga sebuah kesuksesan besar adalah tanggung jawab

Kamu tak bisa memilih dgn siapa kamu jatuh cinta. Meskipun tahu tak seharusnya mencintai dia, kadang kamu tetap akan mencintainya.

Cinta adalah ketika dia tahu bahwa kamu pribadi yg sulit tuk didekati, tapi tak pernah menyerah tuk ingin jadi bagian hidupmu.

Kamu tak akan pernah temukan apa yg kamu cari dalam cinta, jika kamu tak mencintai dirimu sendiri.

Setiap orang menginginkan apa yg tak bisa mereka miliki. Tapi jika kamu mencintai apa yg kamu punya, kamua tak butuh yg lainnya.

Cinta bisa membuatmu takut kehilangan seseorang, meskipun kamu tahu bahwa dia bahkan bukan milikmu.

Ssorg yg mencintaimu, takkan prnh kehabisan alasan utk mempertahankanmu & takkan mencari alasan utk melepaskanmu.

Terkadang butuh sebuah jarak yg cukup jauh tuk buat kamu menyadari betapa seseorang sangat berarti dalam hidupmu.

Kadang seseorang terus mencari bahagia dgn menunjukkan dia tak bahagia. Jika kamu bertemu dengannya, kenalkan dia pada CINTA.

Lebih mudah memaafkan sakit yg diberi oleh dia yg tak menyukaimu, daripada memaafkan luka yg diberi oleh dia yg mencintaimu.

CINTA adalah bahasa yg digunakan oleh semua orang, tapi hanya bisa dimengerti oleh HATI.

Tak perlu menjadi 'NUMBER ONE' di mata dia yg kamu cinta, karena yg kamu butuh adalah menjadi 'ONLY ONE' di hatinya.

Pasti ada masalah dalam setiap cinta, tapi akan terasa indah jika dua hati terus berjuang tuk mempertahankannya.

Cinta sejati adalah ketika kamu harus merelakan dia pergi. Meski tahu dia tak akan kembali, tapi kamu tahu dia selalu ada di hati.

Cinta itu tidak perlu diuji pun dipertanyakan, tapi diperjuangkan sampai tumbuh dan indah pada waktunya.

Kadang, meski kamu sangat mencintai seseorang, kamu harus melepaskannya, karena tanpanya kamu temukan dirimu lebih bahagia.

Kehilangan seseorang yang kita cinta memang sangat menyakitkan, tapi itu bukan akhir segalanya, kita bisa bahagia meski tanpa dia.

Terkadang, tak peduli berapa banyak orang di sekitarmu, kamu merasa sepi. Hanya karena kamu berharap dia yang kamu cinta ada di sisi.

Jgn berkata kau mencintainya jika kau tdk pernah berjuang, menangis, & berdoa baginya agar tetap tinggal di hidupmu.

Jika kamu cinta dia, biarkan dia menjadi dirinya sendiri, maka kamu tak akan kecewa ketika mereka tak seperti yang kamu inginkan.

Dalam cinta, jika kamu terus mencari yg sempurna, kamu mungkin akan kehilangan dia yg meski tak sempurna tapi mampu buat hidupmu bahagia.

Jika tak ada cinta, katakan saja. Jgn karena tak ingin menyakiti, kamu lupa, meski luka yg kamu beri bisa dimaafkan, dia tak terlupakan.

Orang sukses takkan pernah mengeluh bagaimana kalau akan gagal,namun berusaha bagaimana untuk berhasil

Setiap wanita berhak dapatkan seorang pria yg mampu membuat mantannya menyesal karena telah melepaskan wanita sebaik dia.

Butuh kepercayaan dalam cinta, karena cinta punya kekuatan untuk saling menyakiti. Namun cinta juga yang tak membiarkan itu terjadi.

Mencintai tak hanya sekedar untuk dicintai. Tetapi bagaimana menjaga dan menghargai perasaan yang disebut cinta.

Cinta harus berasal dari hati. Maka jika tidak dari hati, jangan pernah berucap bahwa kamu mencinta.

Dalam cinta, jangan menunggu orang yg tepat menghampiri hidupmu. Lebih baik jadilah orang yg tepat yg menhampiri hidup seseorang.

Ketika dia yg kamu cinta pergi meninggalkanmu, itu karena kamu berdoa tuk mendapatkan seseorang yg baik, dan dia tak baik untukmu.

Jika kamu cinta dia, biarkan dia menjadi dirinya sendiri, maka kamu tak akan kecewa ketika mereka tak seperti yang kamu inginkan.

Cinta, kebaikan, dan hati yang penuh maaf adalah KUNCI untuk sebuah hidup yang lebih menyenangkan dan berbahagia.

Wajah yg cantik membuat orang mencintaimu. Kepribadian yg cantik membuat mereka bertahan di sisimu.

Cinta yang bisa bertahan lama adalah cinta yang tumbuh dengan rasa nyaman.

Mencintai tak hanya sekadar untuk dicintai. Tetapi mencintai adalah menjaga dan menghargai perasaan cinta.

Cinta adalah ketika kamu memahami apa yg mereka inginkan dan apa yg mereka butuhkan. Bahkan yg tak terucapkan.

Kamu menyadari kamu telah jatuh cinta ketika hal yg tersulit kamu lakukan adalah mengucapkan 'sampai jumpa lagi'

Ketika jatuh cinta, semua orang bisa melukai atau terlukai. Namun semua orang akan berusaha tuk tetap bersama. Itu keajaiban cinta!

Ketika kamu terluka, jangan biarkan dirimu menyerah. Tak perlu takut akan sakit yg ada, karena itu bukan derita.. Itu cinta..

Jangan biarkan amarah membuatmu berhenti mencinta, karena ketika kamu menyesali, mungkin dia yg dicinta telah pergi.

Cinta berarti memberi; memberi perhatian, memberi kasih sayang. Dan cinta berarti tidak menuntut atau mengekang.

Cinta adl memahami bhw tdk ada org yg sempurna, namun kau tdk menyerah krn kau tahu ia pantas diperjuangkan.

Jangan biarkan seseorang mencintaimu diam-diam, karena cinta bukan untuk disembunyikan.

Lelah? menyerah? Padahal kesuksesan sudah di depan mata

Kadang kamu memilih tuk menahan diri dan membiarkan cinta pergi, bukan karena tak ada cinta, tapi krn takut mencintai lalu kehilangan lagi.

SEDIH ketika bersama dia yg kamu pikir kamu cinta, hanya tuk menyadari hatimu masih dimiliki oleh dia yg telah meninggalkanmu di masa lalu.

Cinta memang terkadang menyakitkan, namun itu jauh lebih baik daripada hidup tanpa cinta sama sekali.

Tak perlu menunggu dicintai untuk kemudian mencintai, tapi mulailah untuk mencintai maka kamu akan dicintai dan disayangi.

SULIT untuk jadi orang yang dicintai, butuh pengorbanan, namun jika kamu bersama orang yang tepat, segalanya akan menjadi MUDAH!

Jangan berubah hanya karena ingin dicintai seseorang. Jadilah dirimu sendiri dan seseorang akan mencintai kamu apa adanya.

Cinta itu sulit, khususnya bagi mrk yg tdk tahu bgmn cara mempercayai, mendengarkan,& mengampuni berulang kali.

Bantulah sahabatmu dengan apa yg kamu bisa, dengan ikhlas tanpa membenci, karena kita hidup untuk saling mengasihi.

Bertindaklah dengan niat baikmu itu. Sekecil apapun tindakan akan sangat berarti dibandingkan hanya diam dan menunggu.

Manusia diberikan kemampuan untuk memilih. Tentukan pilihan dengan hati dan logika, kemudian jalani tanpa penyesalan.

Ikhlaslah menjalani hari ini, karena "Kedamaian hati dan ketentraman jiwa bersumber dari keikhlasan."

Setiap orang berbeda, kamu harus menghargainya. Perbedaan itu indah, tapi kamu tak harus menyukai semuanya.

Kamu pribadi yg dewasa jika kamu menolak tuk menyakiti mereka yg buatmu terluka, meski kamu punya kekuatan tuk melakukannya.

Kau bs tersenyum kpd semua temanmu. Tp hanya tmn sejatimu yg dpt membedakan senyumanmu yg asli & yg palsu.

Hati-hatilah dalam berkata, perasaan bisa terluka. Lidahmu begitu dekat dgn otakmu, jangan biarkan mulutmu mengabaikan pikiranmu.

Sahabat adalah mereka yang selalu memberikan semangat ketika semua orang meremehkanmu. Mereka yang selalu peduli padamu.

Sahabat sejati dpt menunjukkanmu bahwa hidup tak seburuk yg km pikirkan & masalahmu tak sebesar yg km takutkan.

Hati-hatilah dgn hati. Jangan berikan pada seseorang yg tak bisa menghargai, karena ketika diberi, dia takkan sepenuhnya kembali.

Sahabat yang baik tidak akan meminta sahabatnya menjadi orang lain. Tetapi sahabat yang baik akan menerima sahabatnya apa adanya.

Ungkapan kasih sayang terdengar begitu indah. Berbagilah dengan orang tua, saudara, sahabat, dan sesama kita. Indahnya berbagi kasih.

Sahabat bukanlah mereka yg telah lama kamu kenal, namun mereka yg datang menghampirimu dan tak pernah meninggalkanmu.

Jika Tuhan menciptakan pelangi tuk mengindahkan langit, maka Tuhan menciptakan sahabat tuk keindahan hidupmu.

Terkadang, kepedihan harus dilalui sebelum tercapainya kebahagiaan. Tersenyumlah ketika bersedih, karena akan ada kebahagiaan setelah itu.

Kebahagiaan pun kesedihan adalah nikmat Tuhan yang wajib disyukuri. Belajarlah untuk menikmati dan mensyukuri segala yang Tuhan beri.

Jangan banyak berharap pada dia yg tak menghargaimu. Bahagialah dengan yang kamu miliki, dan jangan bersedih dengan yang tidak kamu miliki.

Kebahagiaan tak akan bermakna jika kamu tidak menyertakan orang disekitarmu yang sedang bersedih. Berbagilah dengan murah hati.

Bangkitlah dari kesedihan, karena kesedihan adalah proses yang harus dilalui untuk menuju kebahagiaan.. Percaya itu!

Jangan bersedih ketika melakukan salah. Karena kesalahan kita banyak belajar, karena kesalahan kita menjadi pintar.

Hati yang terluka umpama besi bengkok walau diketuk sukar kembali kepada bentuk asalnya

Untuk menjadi sukses, anda hrs memutuskan dgn tepat apa yg anda inginkan, tuliskan & buatlah sebuah rencana untuk mencapainya

Jangan pernah berfikir tidak akan pernah bisa mendaptkan dia,meraih cita-cita,dan segala hal yg kau inginkan

Semangatlah karena kau tahu esok akan menjadi kesuksesanmu

Kau takkan pernah tahu kesuksesan itu jikalau tak pernah mencoba dan hanya menyerah

Mimpikan yang kau mau dan kejarlah impianmu itu

lakukanlah yang terbaik dan anda akan dapat hasil yang terbaik pula

kesuksesan itu penuh tantangan,gagal sekali dua kali itu biasa,tetaplah konsisten dengan mimpi kita

Banyak orang gagal karena terlalu percaya kepada sukses usahanya yang pertama

Nilai sebuah kesuksesan: dedikasi, kerja keras, serta pengabdian pada hal2 yg ingin kau capai.

Se2orang tertarik utk sukses hrs belajar melihat kegagalan sebagai sesuatu yg sehat, hal yg tdk dapat dielakkan dari proses menuju puncak

Keberhasilan Anda adalah ditentukan oleh Anda sendiri dan takdir Allah SWT. Bukan oleh orang lain





Berbagai Sumber

Tidak ada komentar:

Posting Komentar